PERBANDINGAN EFEKTIFITAS EKSTRAK TOMAT MANGGIS, DAN KOMBINASINYA TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI AORTA TIKUS Rattus norvegicus JANTAN HIPERKOLESTEROLEMIK
Title
PERBANDINGAN EFEKTIFITAS EKSTRAK TOMAT MANGGIS, DAN KOMBINASINYA TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI AORTA TIKUS Rattus norvegicus JANTAN HIPERKOLESTEROLEMIK
Creator
YOLA OVIANTY/1107101010008
Rights
Dr. dr. Endang Mutiawati R, Sp.S (K)
dr. Dian Adi Syahputra, Sp.BA
dr. Dian Adi Syahputra, Sp.BA
Abstract
Ateroskerosis adalah suatu penyakit arteri berukuran besar atau sedang yang ditandai oleh adanya deposit massa lemak dan proliferasi sel yang dapat menyebabkan penebalan dan kekauan pada pembuluh darah yang merupakan manifestasi dari Penyakit Jantung Koroner dan Stroke. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak tomat, kulit manggis dan kombinasinya terhadap gambaran histopatologi aorta yaitu penebalan intima dan jumlah foam cell tikus Rattus norvegicus jantan hiperkolesterolemik. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dan dibagi dalam 5 kelompok yaitu kontrol negatif (KN), kontrol positif (KP), kelompok yang diberi ekstrak tomat dan pakan tinggi kolesterol (K1), kelompok yang diberi ekstrak manggis dan pakan tinggi kolesterol (K2), dan kelompok yang diberi ekstrak kombinasi dan pakan tinggi kolesterol (K3), diamati setelah 60 hari perlakuan. Data dianalisa dengan metode uji t tidak berpasangan antara KN dan KP, kemudian one wayANOVA antara KP terhadap K1, K2, dan K3 dan dilanjutkan dengan uji Duncan Test.Hasil penelitian antara KN terhadap KP menunjukkan tidak terdapat perbedaan signifikan (p>0,05) terhadap ketebalan intima aorta. Hasil penelitian anatara KP terhadap K1, K2, K3 menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan (p<0,05) terhadap ketebalan intima aorta.Dimana kelompok yang diberi ekstrak manggis(K2) paling baik dibandingkan kelompok yang diberi ekstrak tomat (K1) dan kelompok yang diberi ekstrak kombinasi (K3). Data jumlah foam cell selanjutnya diuji dengan uji Mann-Whitney anatara KN dan KP. Dan uji Kruskal-Wallis antara KP terhadap K1, K2, dan K3. Hasil penelitian antara KN terhadap KP menunjukkan perbedaan yang signifikan (p<0,05) dan hasil uji antara KP terhadap K1, K2, dan K3 menunjukkan perbedaan yang signifikan (p<0,05).Dimana kelompok yang diberi ekstrak manggis (K2) paling baik dibandingkan kelompok yang diberi ekstrak tomat (K1) dan kelompok yang diberi ekstrak kombinasi (K3). Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan baha pemberian ekstrak tomat, kulit manggis, dan kombinasi dapat menrunkan ketebalan intima aorta dan jumlah foam cell aorta.
Kata Kunci:Ateroskerosis, ketebalan Intima Aorta, jumlah Foam Cell.
Kata Kunci:Ateroskerosis, ketebalan Intima Aorta, jumlah Foam Cell.
Description
Experimental laboratorik jenis Postest
Only Control Group Design
Only Control Group Design
Publisher
FK Unsyiah
Date
08 Januari 2015
Language
Indonesian
Type
Skripsi
Access Rights
Public
Bibliographic Citation
1. Nama : Yola Ovianty
2. Tempat/TglLahir : Lhokseumawe, 15 Juni 1993
3. Asal/Tahun Lulus, Nyatakan
a. SD : SDN 1 Lhokseumawe (1999-2005)
b. SMP : SMPN 1 Lhokseumawe (2005-2008)
c. SMA :SMAN 1 Lhokseumawe (2008-2011)
4. Tahun Masuk Universitas : 2011
5. Nomor Mahasiswa : 1107101010008
6. Program Studi : Pendidikan Dokter
JUDUL SKRIPSI :Perbandingan Efektifitas Ekstrak
Tomat, Manggis, dan Kombinasinya Terhadap Gambaran Histopatologi Aorta Tikus Rattus norvegicus Jantan
Hiperkolesterolemik
7. Dosen Pembimbing I : Dr. dr. Endang Mutiawati R, Sp.S (K)
8. Dosen Pembimbing II : dr. Dian Adi Syahputra, Sp.BA
9. Pengalaman : -
10. Pekerjaan Sekarang : -
Alamat Sekarang : Lingke
13. Status : Belum kawin
Nama Isteri/Suami : -
Jumlah Anak : -
14. Nama Ayah : Syamaun Harun
Pekerjaan Ayah : Wiraswasta
Nama Ibu : Hadisah
Pekerjaan Ibu : IRT
Alamat Lengkap Orang Tua : Lhokseumawe
2. Tempat/TglLahir : Lhokseumawe, 15 Juni 1993
3. Asal/Tahun Lulus, Nyatakan
a. SD : SDN 1 Lhokseumawe (1999-2005)
b. SMP : SMPN 1 Lhokseumawe (2005-2008)
c. SMA :SMAN 1 Lhokseumawe (2008-2011)
4. Tahun Masuk Universitas : 2011
5. Nomor Mahasiswa : 1107101010008
6. Program Studi : Pendidikan Dokter
JUDUL SKRIPSI :Perbandingan Efektifitas Ekstrak
Tomat, Manggis, dan Kombinasinya Terhadap Gambaran Histopatologi Aorta Tikus Rattus norvegicus Jantan
Hiperkolesterolemik
7. Dosen Pembimbing I : Dr. dr. Endang Mutiawati R, Sp.S (K)
8. Dosen Pembimbing II : dr. Dian Adi Syahputra, Sp.BA
9. Pengalaman : -
10. Pekerjaan Sekarang : -
Alamat Sekarang : Lingke
13. Status : Belum kawin
Nama Isteri/Suami : -
Jumlah Anak : -
14. Nama Ayah : Syamaun Harun
Pekerjaan Ayah : Wiraswasta
Nama Ibu : Hadisah
Pekerjaan Ibu : IRT
Alamat Lengkap Orang Tua : Lhokseumawe
Citation
YOLA OVIANTY/1107101010008, “PERBANDINGAN EFEKTIFITAS EKSTRAK TOMAT MANGGIS, DAN KOMBINASINYA TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI AORTA TIKUS Rattus norvegicus JANTAN HIPERKOLESTEROLEMIK,” ETD Fakultas Kedokteran, accessed May 6, 2025, http://skripsi.fk.usk.ac.id/kedokteranunsyiah_etds_omk/items/show/160.